Minggu, 20 November 2016

SOAL UAS TIK XI SEMESTER GANJIL


  1. Gambar topologi mesh
  2. Perangkat yang menghubungkan jaringan LAN dengan modem internet : Router
  3. Ikon Control panel ketika akan menginstal modem dial-up : Phone and Modem Options
  4. Domain internet dan kegunaannya yang benar : .net.id, digunakan perusahaan telekomunikasi
  5. Tanda @ pada e-mail : nama domain
  6. Untuk keamanan dan kenyamanan pemberian password : menggunakan kombinasi huruf, angka, dan kode tertentu
  7. web page maker adalah software WYSIWYG : desain secara langsung sesuai tampilan
  8. ekstensi *htm adalah : web page, complete
  9. gambar router
  10. gambar paperclip pada e-mail : E-mail berisi attachment file
  11. Sebagai warga negara yang baik, menggunakan media sosial : Memfilter, mengecek, dan menggali informasi yang didapat dari media sosial
  12. bukan merupakan cara membuat website dinamis : menggunakan web page maker
  13. bukan termasuk aplikasi web dgn basis CMS : Dreamweaver
  14. ikon yg sejajar dgn tombol start adalah:quick launch
  15. file format ppt secara cepat di google : new project filetype:ppt
  16. yg tdk termasuk menu web browser internet explorer: format
  17. yg tidak termasuk layanan search engine: internic.com
  18. gambar untuk menulis alamat pada website : address bar
  19. software e-mail client : Outlook Express
  20. Protokol bagi client untuk mengirim surat yang ditunjukan kepada pengguna lain : POP3
  21. Ikon untuk melihat kegiatan akses internet yang dilakukan menurut hari : History
  22. Penulisan alamat e-mail yang benar : buguru89@gmail.com
  23. Nomor unik dengan alamat IP : 32 bit
  24. Yang tidak termasuk persyaratan teknis maksimal untuk mengakses Internet : Monitor CGA
  25. Fungsi dari CC dalam e-mail : Sebagai salinan surat yang dikirimkan pada penerima lain
  26. Pencarian teks didsesuaikan dengan ukuran huruf yang diketik : match case
  27. Mengambil gambar bitmap dari halaman web : Klik kanan pada gambar - klik save picture as
  28. Untuk melakukan pengaturan koneksi ke ISP : Network Connection
  29. Fungsi dari kabel jaringan CrossOver : sesama laptop
  30. seccond level domain : diskdki
  31. contoh dari preferred DNS server google: 8.8.8.8
  32. pemasangan kabel crossover: 3-6-1-4-5-2-7-8
  33. server jaringan lokal : localbost
  34. tdk termasuk dlm fungsi web browser : mengolah angka
  35. web browser berikut tdk sesuai dgn produk dari perusahaan: opera, opera software
  36. faktor kredibilitas e-mail: asal domain
  37. yang tidak temasuk etika dalam email: subjek e-mail singkat
  38. save page as pada menu: file
  39. urutan instalasi web page maker: 3-1-2-4-5
  40. untuk mengisi nomor ip secara manual, pada tab networking local area conection: TCP/IPv4 

0 komentar:

Posting Komentar